Thursday, December 15, 2016

MANFAAT SEKOLAH DAN WALIMURID


MANFAAT BAGI SEKOLAH
-  Meningkatkan citra sekolah sebagai  sekolah yang peduli, transparan
- Menyajikan informasi yang dibutuhkan orangtua/ siswa secara 
   uptodate dan maju bersama teknologi
- Memudahkan penyampaian laporan yang komprehensif tentang
   prestasi akademik siswa, statistik kehadiran, serta kekurangan  admin   
  
istrasi
- Mendapatkan fasilitas peringatan dini untuk wali  murid,
  dengan memberikan data-data absensi, nilai atau tunggakan yang cepat  
  dan autentik
-  Sebagai alternatif pengiriman pengumuman / pemberitahuan 
  /peringatan
   kepada wali murid sebagai ganti surat edaran sekolah,
   yang akan lebih menjamin informasi tersebut sampai
   ke wali murid, dengan biaya yang sangat murah
-  Memudahkan sekolah untuk mengirimkan infomasi ke
   suatu kelompok / grup seperti, guru, wali murid perkelas,
    atau wali murid seluruh siswa
-  Melibatkan peran wali murid secara maksimal dalam rangka
   pengawasan terhadap anak didik
-  Meningkatkan Kompetensi Sosial Guru di sekolah itu
-  Sekolah bisa menekan angka ketidak hadiran
-  Menciptakan suasana yang harmonis
   antara wali murid dan sekolah 




MANFAAT SMS SEKOLAH (KEDUNGINFO)
UNTUK WALIMURID

1.  Mengetahui perkembangan prestasi siswa di sekolah dalam bentuk
    laporan nilai ulangan harian dan semester
2. Memudahkan pemantauan dan pengawasan siswa
3. Memonitor kehadiran putra putrinya di sekolah berdasarkan
    laporan Absensi Pagi dan Siang
4. Mengetahui aktifitas serta kegiatan di sekolah dalam bentuk
    informasi  umum dan khusus
5. Walimurid bisa merekap kehadiran anaknya dengan mudah tanpa
    harus datang ke sekolah
6. Walimurid dapat mengirimkan saran dan info ke Sekolah
7. Membalas sms informasi apapun dari sekolah dengan format     
   sangat sederhana
8. Bisa mengetahui informasi Tugas-tugas / PR / Ulangan Harian yang
   dikirim oleh guru
9. Bisa mengetahui daya serap anak melalui Tugas / Ulangan Online



DENGAN DUKUNGAN PENUH
DARI SEMUA PROVIDER
WALIMURID TIDAK PERLU GANTI NOMOR HP

0 comments:

Post a Comment

 
;